Jumat, 12 Desember 2014

TUTORIAL INSTALL DAN KONFIGURASI MIKROTIK DI VIRTUALBOX

1. Silahkan instal software VirtualBox seperti software pada umumnya.

2. Jalankan VirtualBox, kemudian ciptakan mesin virtual baru dengan menekan tombol Baru
1
3. Selanjutnya Anda tinggal klik Next sampai Finish.
2 3
4 5 6 7
8

Konfigurasi Mesin Virtual

  • Klik kanan pada mesin virtual MikroTik, kemudian pilih Setting….
11
  • Pada menu System posisikan CD/DVD ROM berada di paling atas pada bagian Boot order. Karena tidak membutuhkan Floppy, maka bisa kita hilangkan centangnya.
12
  • Sekarang pindah ke menu Stogare, pilih icon CD, kemudian pilih Choose a virtual CD/DVD disk file….
  • Cari file mikrotik berkekstensi *.iso atau file mikrotik yang sudah di unduh tadi.
13
  • Sekarang pindah lagi ke menu Jaringan. Pada tutorial kali ini saya mencoba membuat ethernet yang tertanam di MikroTik dengan alokasi :
14
  • Selanjutnya klik OK untuk menyimpan dan menutup.

Menjalankan Mikrotik

  • Silahkan jalankan mesin virtual Mikrotik dengan cara klik kanan kemudian pilih Mulai.
a
  • Saat muncul kotak dialog informasi, alangkah baiknya Anda centang bagian Jangan tampilkan pesan ini lagi.
b
  • Pilih software yang dibutuhkan dalam MikroTik dengan menekan tombol Space. Namun untuk contoh saya akan menginstall semua software dengan menekan tombol A di keyboard.
c
  • Tekan tombol Y untuk mengkonfirmasi apakah konfigurasi lama akan di pertahankan.
  • Selanjutnya MikroTik akan melakukan format data pada harddisk Anda. Jika Anda setuju, silahkan tekan tombol Y.
    INGAT! Hal ini menyebabkan semua data yang ada di dalam harddisk hilang.
de
  • Sampai tahap ini, Anda sudah berhasil menginstall MikroTik dengan baik. Silahkan login awal menggunakan.
    Login : admin dan Password : (kosong)
f
  • Nah, setelah login, Anda akan dihadapkan sebuah paragraf yang intinya MikroTik akan di kembalikan ke setting default pada 24 Jam mendatang. Begitu seterusnya sampai kapanpun. Kecuali Anda sudah mempunyai lisensi legal dari MikroTik. INGAT! Didalam virtual Anda tidak perlu membeli lisensinya, karena lisensi hanya berlaku hanya untuk 1 perangkat. Anda akan rugi, jika sebuah virtual Anda pasang lisensi legal, karena hanya untuk simulasi atau belajar.
g
  • Tekan Enter untuk mengabaikan.
  • Selanjutnya uji coba mengakses MikroTik (dalam mesin virtual) melalui komputer nyata Anda.
tes1tes2tes3tes4

Komentar :

ada 0 komentar ke “TUTORIAL INSTALL DAN KONFIGURASI MIKROTIK DI VIRTUALBOX”

Posting Komentar

Pengikut

Total Tayangan Halaman

 
This Blog is proudly powered by Blogger.com | Template by Harry wahyu saputra